Jakarta, Beritasatu.com - Batik Indonesia secara resmi telah diakui sebagai warisan budaya tak benda oleh United Nations Educational, Scientific and Cultural Organization atau UNESCO, sejak 2 Oktober ...
KOMPAS.com - Setiap tanggal 2 Oktober, Indonesia memperingati sebagai Hari Batik Nasional. Apakah siswa sekolah sudah paham? Hal ini sesuai Keputusan Presiden Nomor 33 Tahun 2009 mengenai Hari Batik ...
Merdeka.com - Batik adalah salah satu kerajinan tradisional khas Indonesia yang telah mendunia. Seni membatik umumnya dilakukan di atas selembar kain dengan menggunakan lilin khusus. Gambar-gambar ...
Imaroh, pengrajin batik tulis kampung Batik Giriloyo, wukirsari, Imogiri, Bantul, menunjukkan batik Sido Luhur khas Surakarta, yang biasa digunakan untuk acara ...
Merdeka.com - Berbicara mengenai ciri khas dari Indonesia tentu tidak akan terlepas dari batik. Hampir setiap daerah di Indonesia memiliki ciri khas dan batik andalan. Tidak hanya dikenal di dalam ...
TEMPO.CO, Sungai Penuh, Jambi - Di Kota Sungai Penuh, Provinsi Jambi, batik Kerinci kini mulai banyak diproduksi karena permintaan cukup besar. Salah satu yang paling kondang saat ini adalah batik ...
TEMPO.CO, Cirebon - Trusmi menjadi tempat yang selalu dikunjungi pelancong dari luar daerah jika ingin membeli batik Cirebon. Berbagai macam motif batik khas Cirebon dapat dibeli di Desa Trusmi, ...
Istana Pakualaman Yogyakarta melestarikan koleksi manuskrip kuno dan mengabadikannya dalam bentuk motif batik. Kain-kain ini diproduksi terbatas, menjadi incaran kolektor. Batik-batik dari Pura ...
Happy Salma, aktris sekaligus pemeran teater, dikenal akan kecintaannya terhadap kain batik. Sejak memutuskan menetap di Bali, Happy semakin sering terlihat mengenakan batik dalam berbagai kesempatan.